Month: March 2019

Pertimbangkan 7 Hal ini Sebelum Memilih Warna Untuk Desain Presentasi

Jasa Presentasi – Memilih warna yang tepat memiliki dampak besar terhadap kesuksesan sebuah desain. Kita bisa lihat berbagai brand ternama sengaja memasukkan unsur warna yang mewakili sebuah produk mereka. Sebelum memilih warna pertimbangkan 7 hal ini untuk membantu kita memvalidasi setiap warna yang akan kita pakai dalam setiap desain yang kita buat. 1. Pertimbangkan Psikologi …

Pertimbangkan 7 Hal ini Sebelum Memilih Warna Untuk Desain Presentasi Read More »

4 Alasan Mengapa Warna Merah Disebut Sebagai Warna Kemenangan

Jasa Presentasi – Warna begitu berpengaruh terhadap unsur kehidupan. Selain menjadi sarana untuk menyampaikan pesan melalui komunikasi non verbal, kita bahkan bisa menilai kepribadian seorang melalui warna yang disukainya. Tentu hal ini sangat menarik karena setiap orang memiliki pandangan yang berbeda-beda tentang warna. Ada yang memilih warna hitam, ada juga yang lebih suka warna biru, …

4 Alasan Mengapa Warna Merah Disebut Sebagai Warna Kemenangan Read More »

Dari 10 Warna Ini, Warna Apa Yang Mewakili Kepribadianmu?

Jasa Presentasi – Kita sering mendengar istilah Psikologi warna yang merupakan sebuah ilmu yang mempelajari dan mengidentifikasi persepsi manusia terhadap warna benda yang ada di alam. Warna sendiri adalah salah satu bentuk komunikasi non verbal yang dapat digunakan untuk menyampaikan pesan. Konon warna juga memiliki korelasi dengan kepribadian seseorang. Kira-kira warna apa yang mewakili kepribadianmu? …

Dari 10 Warna Ini, Warna Apa Yang Mewakili Kepribadianmu? Read More »

Perhatikan 3 Hal Ini Untuk Memberi Kesan Pertama Yang Baik Sebelum Melakukan Presentasi

Jasa Presentasi – Dalam keseharian kita tak bisa lepas dari yang namanya presentasi, baik kita pada posisi sebagai presenter maupuan pendengar. Jenis presentasi yang kerap kita jumpai pun beragam, mulai dari presentasi sebuah produk oleh sales, presentasi mahasiswa kepada dosen, presentasi kepada klien, presentasi dosen kepada mahasiswanya atau bahkan seorang trainer yang membawakan materinya di …

Perhatikan 3 Hal Ini Untuk Memberi Kesan Pertama Yang Baik Sebelum Melakukan Presentasi Read More »